www.riaukontras.com
| Jaksa Agung: Musrenbang Kejaksaan Diharapkan Mampu Mewujudkan Transformasi Sistem Penuntutan | | Wakajati Riau Ikuti Penutupan Musrenbang Kejaksaan RI Tahun 2024 Secara Virtual | | Menyikapi Persoalan Hukum Menjerat Wartawan, Wahyudi El Panggabean: Taati KEJI | | Kejati Riau Hentikan Penyelidikan Dugaan Tipikor pembangunan Payung Elektrik Masjid Raya Annur | | Kajati Riau Ikuti Kegiatan Musrenbang Kejaksaan RI Tahun 2024 | | Wakajati Riau Hadiri Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah XXVIII Tahun 2024
Follow:     Serikat Perusahaan Pers
Jumat, 26 April 2024
 
Proyek Pamsimas KKM Semanah Jaya Terbengkalai Hingga Ratusan Juta Uang Negara Melayang Sia-sia
Editor: | Sabtu, 06-08-2022 - 09:34:44 WIB

TERKAIT:
   
 

Aceh timur, Riaukontras.com - Proyek Penyedian Air Minum Dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (Pamsimas) yang di alokasikan untuk untuk dapat mengatasi kesulitan masyarakat terhadap air bersih namun lain halnya yang terjadi di KKM Semanah Jaya,Kecamatan Ranto Peureulak,Kabupaten Aceh Timur,proyek Pamsimas tersebut justru tidak berfungsi dan terbengkalai sehingga membuat Ratusan Anggaran Negara terbuang sia-sia.



Proyek Pamsimas yang di kerjakan tahun 2021 dengan pagu anggaran 405.000.000 yang bersumber dari 70 persen APBK,16 Persen dari INKIND,4 persen dari INCASH,10 persen APDES.

Menurut informasi yang di terima media ini dari salah seorang masyarakat bahwa pekerjaan proyek Pamsimas KKM Semanah jaya sudah di kerjakan tahun lalu kini sudah terbengkalai dan sampai saat ini belum berfungsi untuk di manfaatkan oleh masyarakat setempat.

"Proyek tersebut sudah dikerjakan tahun lalu namun sampai saat ini tidak berfungsi dan terbengkalai"ujar warga yang tidak mau di sebutkan namanya.

Lebih lanjut ia berharap agar pihak pelaksana proyek Pamsimas KKM Seumanah Jaya bertanggung jawab atas proyek tersebut dan ia juga berharap agar proyek Pamsimas di fungsikan sebagaimana mestinya"ujarnya

Mahyudi Ketua kelompok keswadayaan masyarakat(KKM) Semanah Jaya saat di konfirmasi awak media via tlpn seluler Membenarkan bahwa proyek Pamsimas tersebut mangkrak dan tidak berfungsi namun ia mengatakan mangkraknya program tersebut akibat mesin pompa air sudah di curi dan pihaknya sudah melaporkan ke Kepala Desa setempat.

Lebih lanjut ia mengatakan bahwa meskipun Mangkrak program Pamsimas tersebut sudah dilakukan serah terima dengan pihak PUPR Aceh Timur dan ia juga mengatakan pihak nya juga sudah membuat rapat dengan masyarakat setempat

"terkait proyek Pamsimas tersebut sudah kami lakukan serah terima dengan pihak PUPR Aceh Timur"ujar yudi

Menanggapi hal tersebut Aktivis Aliansi Keadilan Aceh,Adhari Abubakar menilai pekerjaaan proyek Pamsimas seharus dapat dimanfaatkan oleh masyarakat sebagaimana yang di harapkan dan sesuai dengan juknisnya dan jangan dijadikan lahan untuk meraup keuntungan dengan mengorbankan asa masyarakat"ujarnya

Ia juga meminta kepada Aparat Penegak Hukum baik dari Kepolisian dan Kejaksaan untuk melirik dan menindak lanjuti persoalan proyek Pamsimas KKM Semanah jaya yang diduga terbengkalai dan terindikasi dugaan penyelewengan anggaran negara bahkan ratusan anggaran negara terbuang sia-sia pasalnya proyek tersebut tidak berfungsi.

"Terkait Proyek Pamsimas KKM Semanah Jaya kami meminta agar pihak Aparat Penegak hukum menindak lanjutinya sebab kami menduga ada orama indikasi korupsi sehingga proyek tersebut terbengkalai"ujar Aktivis Pentolan Laskar Anti Korupsi Indonesia Tersebut.

fakri


Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa/rilis atau ingin berbagi foto?
Silakan SMS ke 081261018886 / 085278502555
via EMAIL: riaukontras@gmail.com
(mohon dilampirkan data diri Anda)


 
Berita Lainnya :
  • Proyek Pamsimas KKM Semanah Jaya Terbengkalai Hingga Ratusan Juta Uang Negara Melayang Sia-sia
  •  
    Komentar Anda :

     
    TERPOPULER
    1 Bansos Covid-19 Kota Pekanbaru Diduga di Korupsi Hingga 3 Miliar Satu Kali Penyaluran
    2 "MEMORI" Dari Sisilah Marga Gea
    3 Diberitakan Tentang Dugaan VC Sex, Oknum PNS MW di Nias Mencoba Intimidasi dan Melaporkan Wartawan
    4 Diduga Karena Pemasangan Selang NGT, Pasien RSUD Langsa Meninggal
    5 Penundaan Pembayaran Disetujui BCA Finance dinilai Merugikan Masyarakat, Terapkan Bunga 18/23% Lebih
    6 Kembali Diamanahkan sebagai Pj Walikota Pekanbaru, ini Program Prioritas yang Sukses Dijalankan
    7 Arta melia: Jika Ada Pungutan Biaya Untuk Calon BPD laporkan ke pihak berwajib
    8 ABG Tewas Dikamar Hotel di Bengkalis, Pelaku "SAN" Dijerat Pasal Berlapis
    9 Menelisik Geliat Prostitusi Online Kota Duri, Antara Sindikat Prostitusi dan Penipuan
    10 Kasmarni Terima Gratifikasi Rp 23,6 Miliar di Kasus Dugaan Korupsi Bupati Bengkalis Non Aktif
     
    Galeri Foto | Advertorial | Opini | Indeks
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman | SOP Perlindungan Wartawan | Kode Perilaku Perusahan Pers | Visi-Misi | Tentang Kami | Info Iklan
    © 2015-2022 PT. RIAUKONTRAS PERS, All Rights Reserved